Cara Meningkatkan Trafik Pengunjung Blog

Sehabis ganti domain, biasanya alexanya nol kembali. Kata temanku yang lebih mumpuni di perbloggingan dan setelah hunting dari Mbah google. Ketemu beberapa cara meningkatkan trafik pengunjung blog. Siapa cba nggak ngiler kalau lihat blognya sehari bisa dikunjungi hingga ribuan pengunjung. Blog yang ramai pengunjung sebenarnnya cita-citaku juga.Sebab jika blognya ramai pengunjun kata temanku, maka pundi-pundi akan mengalir lewat blog kita, entah lewat iklan (katanya ).


Berikut beberapa cara mningkatkatkan trafik pengunjung blog:
1. Buatlah artikel yang unik
Tulis saja artikel unik . Cari ide dari blog lain kemudian tulislah dari sudut pandang yang beda, tulis saja sesuai dengan gaya tulisan kita.

2.Perbanyak artikel
Kalau saya menyiasatinya dengan meulis sehari satu artikel. Paling lama seminggu sekali, jadi kalau ada pembaca mampir ke blog kita, tak bsan isinya hanya it saja belm ada perubahan. Alias blognya sudah jamuran.:)

3.Bikinlah yang sedang trending topik.
Tulissaja artikel yang sedang trending topic. Dengan cara melihat televisi atau buka media online. Seperti saat ini baru heboh tentang iklan wanita yang menjual rumah dengan bonus istri. Bikin dengan pendapat pribadi anda.Bisa juga tulis tetang artis atau film yang sedang diputar di bioskop. Tapi jika menulis hal ini biasanya hanya bersifat sementara sebab, jika sudah ukan hot isu lag maka akan menurunkan trafik.

4. Rajin Blogwalking

Dengan saling mengunjungi blog teman, selain untuk saling silahturahmi juga untuk mengenalkan blog kita. Jangan lupa tinggalkan komentar sesuai dengan topik bahasan.

5. Daftarkan di vivalog. Untuk booster pengunjung. Tentunya dengan memasang terlebih dahulu banner viva lognya lalu kirim artikel di blog kita. Jika memenuhi kriteria maka akan tayang di viva log. Cara ini sangat cepat untuk meningkatkan pengunjung.

6. Kuasai SEO
Untuk hal ini saya juga masih belajar, katanya pastikan kalau di mesin pencarian blog kita bisa pada halaman pertama sudah jelas pengunjung akan meningkat.

7. Tulis artikel bermanfaat
Misalnya tulis tentang tutorial hijab, atau ketrampilan, bisa juga masakan. Intinya tulis hal yang berguna dan orang sering mencarinya.

8. Buat Fasilitas Berbagi
Agar pengunjung mudah membagikan artikelnya, buat tombol share di Facebook, googleplus, twitter, atau pinterest.

Hanya sedikit pengalaman saya dalam hal cara meningkatkan trafik pengunjung blog. Harap maklum adanya sebagai newbie di perbloggingan saya juga masih terus proses belajar. Hal di atas saya sharing berdasarka pengalaman saya pribadi. Silakan kalau mau menambahkan. :)
Yang sedikit ini semoga bermanfaat.



5 comments:

  1. wah untuk Artikel yang SEO saya sudah pusingggg

    ReplyDelete
  2. untuk SEO,angkat tangan hehehe

    ReplyDelete
  3. Wah..yang no 8, belum saya terapkan. Terlewat hi..hi.. :)
    Makasih sharingnya mbak..

    ReplyDelete
  4. Aku gagal mulu daftar viva mba tatit..hihihi

    ReplyDelete
  5. Aku cuma berusaha sering blogwalking doank.. :P

    ReplyDelete